Kenapa Saat Parkir Tidak Boleh Terlalu Lama Menggunakan Rem Tangan, Ini Sebabnya

ARSN - Jumat, 1 Maret 2024 | 21:30 WIB

Ini sebabnya kenapa rem tangan tidak boleh dipakai terlalu lama (foto ilustrasi) (ARSN - )

Otomotifnet.com - Gaes, saat mobil diesel atau bensin kalian parkir, jangan terlalu lama menggunakan rem tangan ya.

Ini sebabnya, kenapa rem tangan enggak boleh terlalu lama digunakan.

Ketika sedang diparkir, rem parkir mampu membuat mobil berhenti dengan aman.

Rem parkir mengaktifkan rem belakang, agar mobil tidak bergerak menggelinding saat terparkir.

Tapi, rem parkir aktif terlalu lama bisa menimbulkan masalah yang mengerikan lho.

Kampas rem bisa copot dari pelat/besi pemegangnya.

Masalah kampas rem copot, sangat rentan menyerang rem belakang berjenis tromol.

Karena punya bidang kontak yang lebih panjang dari rem cakram.

Lantas, kenapa kampas rem bisa copot dari besinya?

Anton/GridOto.com
Kampas rem copot dari besinya