Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki Z250 Dibikin Kayak Begini, Jadi Aliran Apa Sekarang?

Parwata - Rabu, 22 November 2017 | 09:00 WIB
Modifikasi  Kawasaki Z250 2014
Wap/otomotifnet.com
Modifikasi Kawasaki Z250 2014

Ubahan simpel ala scrambler menjadi pilihan, karena tidak ingin modifikasi yang terlalu frontal untuk Kawasaki Z250

Hendro sang modifikator dari Pap & Mam Modified fokus lakukan ubahan bagian belakang.

 Modifikasi Kawasaki Z250 2014. Tangki custom dengan ukuran yang cukup besar
Wap/otomotifnet.com
Modifikasi Kawasaki Z250 2014. Tangki custom dengan ukuran yang cukup besar

”Subframe asli dipotong sepanjang 60 cm, selanjutnya rangka ditata ulang, bentuknya jadi datar menggunakan pipa seamless,” beber Hendro yang beralamat di Jl. Kedung Mundu Raya 20A, Semarang.

Untuk tangki dan bodi merupakan hasil racikan sendiri dari pelat galvanis 1,5 mm.

Bentuk tangki sengaja simpel, dibuat mengikuti bentuk motor, jadi walaupun kecil tapi terlihat berisi.

Modifikasi Kawasaki Z250. Bodi berlubang di baliknya ada aki dan filter udara
Wap/otomotifnet.com
Modifikasi Kawasaki Z250. Bodi berlubang di baliknya ada aki dan filter udara

Di depan nempel lampu bulat yang juga dikasih tameng berbahan pelat, bentuknya berkesan klasik menggantikan lampu standar Z250 yang sangar.

Editor : Iday
Sumber : OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa