Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biar Mudik Nyaman, Tumpuk Terus Saldo E-Toll, Lewat Tol Trans Jawa Jadi Lancar

Parwata - Kamis, 10 Mei 2018 | 18:50 WIB
Ruas Tol Solo -Ngawi dioperasikan Mei ini, mudik lebaran lebih cepat
Instagram @kemenpupr
Ruas Tol Solo -Ngawi dioperasikan Mei ini, mudik lebaran lebih cepat

Sementara itu, dari Semarang menuju Solo, pemudik cukup membayar Rp 32.000.

Menuju ke Jawa Timur, maka ruas tol yang bisa digunakan yaitu Tol Solo-Kertosono.

Untuk ruas Solo-Ngawi sepanjang 90,4 kilometer, tarif yang dibebankan yaitu sebesar Rp 1.000 per kilometer.

Artinya, kocek yang harus disiapkan sebesar Rp 90.000.

Lanjut, dari Semarang menuju Solo, pemudik cukup membayar Rp 32.000.

Sementara, dari Salatiga hingga Solo rencananya akan dibuka fungsional.

Untuk ruas Solo-Ngawi sepanjang 90,4 kilometer, tarif yang dibebankan yaitu sebesar Rp 1.000 per kilometer.

(BACA JUGA: Saking Senangnya, Marquez Dengan Tim Foto Bareng, Akibatnya Trofi Juaranya 'Cedera')

Artinya, dana yang harus disiapkan sebesar Rp 90.000.

Untuk ruas Ngawi-Wilangan, saat ini PT Ngawi Kertosono Jaya masih menunggu jadwal peresmian.

Bila sudah beroperasi, tarif tol ini sebesar Rp 1.300 per kilometernya.

Artinya, bila telah beroperasi, untuk sementara tarifnya sebesar Rp 64.350.

(BACA JUGA: Tampang Masa lalu, Harga Masa Kini, Ban Land Rover 110 Ini Jarang Muter)

Dua tol terakhir yang harus dilalui sebelum sampai Surabaya yaitu Tol Kertosono-Mojokerto dan Tol Mojokerto-Surabaya.

Untuk Kertosono-Mojokerto tarif yang dibebankan Rp 46.000, sementara Mojokerto-Surabaya Rp 38.300.

Sehingga total perkiraan biaya tol perjalanan mudik Jakarta-Surabaya Rp 481 ribu.

Untuk amannya, tumpuk terus saldo kartu e-toll saat mudik nanti.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : Kompas.com,GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa