Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

New Yamaha YZF-R25 Cocok di Sirkuit, Tapi Tidak di Jalan Raya. Ini Hasil Tesnya!

Panji Maulana - Senin, 10 Desember 2018 | 19:00 WIB
Test New Yamaha YZF-R25 jalan raya
Tabloid OTOMOTIF
Test New Yamaha YZF-R25 jalan raya

Untuk modifikasi mobil pasti ada Sob! Di edisi ini tersaji modif Toyota 86, Land Cruiser, Mazda CX-3, Mercedes-Benza GLC, Honda Civic Turbo, Jeep Wrangler JK dan jip tubular off-road. Melimpah deh...

Modifikasi mobil di Tabloid OTOMOTIF edisi 30:XXVIII
Tabloid OTOMOTIF
Modifikasi mobil di Tabloid OTOMOTIF edisi 30:XXVIII

TIPS & KNOWLEDGE

Pada edisi ini juga disajikan tips mengenai sokbreker mobil, apakah cukup rekondisi atau wajib beli baru jika sudah rusak? Tentu disertakan dengan alasan-alasan logisnya.

Lalu tips pengecekan komponen pascamenerjang genangan air. Perlu dicek? Tentu, karena fatal akibatnya jika dibiarkan. Terutama efek air yang bisa mempengaruhi kinerja parts.

Komponen busi yang ada di kendaraan juga jangan dianggap remeh. Kita harus paham jenis, ragam, masa penggantian, deteksi keausan atau cara memasang busi yang benar.

Melalui ulasan All About Busi, Anda diharapkan dapat bisa lebih mengenal lebih mendalam mengenai komponen pemercik api ini.

Tips terbaru buat pemilik motor juga ada! Pertama, ulasan upgrade performa Yamaha XMAX yang dilakukan bengkel Ultraspeed Racing.

Setelah upgrade beberapa komponen dan dites di dynometer, terjadi peningkatan torsi yang sangat dahsyat, naik 247% bro! Penasaran kan? Tipsnya bisa dibaca di edisi ini juga!

Oiya, Anda pasti sudah mengenal dan menggunakan lap chamois, kan? Nah, kali ini kami mengetes 6 merek lap chamois berbahan sama.

Mana yang punya performa paling baik dengan parameter pengetesan daya serap dan harga? Belum tentu loh harga mahal punya performa baik. Cekidot hasil komparasinya.

Ulasan lainnya? Masih banyak yang menarik di 32 halaman OTOMOTIF terbaru ini. Makanya jangan sampai ketinggalan, langsung dapatkan di loper Koran, agen atau toko buku Gramedia di dekat rumah.

Atau kalau mau berlangganan silakan kontak di nomor 021-5306263 atau WA dan SMS di 0811-908680. Mau beli versi digital (e-magz) juga bisa kok melalui Scoop (Gramedia Digital), Myedisi, Press Reader di gadget Android atau iOS-mu.

Editor : Panji Maulana

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa