Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Naik Dari 600 Cc Ke 765 Cc, Mesin Triumph 3 Silinder Moto2 Diakui Menggila

Ignatius Ferdian - Selasa, 18 Desember 2018 | 12:00 WIB
Protoype motor Moto2 Triumph
Triumph Motorcycles
Protoype motor Moto2 Triumph

Lowes memang tidak berani menyamakan persis dengan MotoGP, tapi rasanya mirip.

"Oke memang bukan MotoGP, ini cuma 130 dk, tapi rasanya lebih mirip MotoGP dibandingkan saat dengan mesin Moto2 Honda," sambungnya.

Untuk masalah menikung, memang masih ada plus minusnya dibanding mesin Honda.

Tapi dengan mesin baru ini Lowes merasa lebih baik.

(Baca Juga : Curhat Pembalap Moto2, Suka Dipanggil Adik Valentino Ketimbang Namanya)

Selain itu, pergantian gigi juga lebih cepat dan rpm tinggi lebih mudah didapat.

"Lalu dengan mesin Honda setiap orang hampir sama racing line-nya, sekarang kau bisa melakukan mengubahnya," jelasnya.

Dengan itu, Lowes yakin akan terjadi lebih banyak pertarungan dan salip-menyalip di Moto2 2019.

Tom Luthi juga sependapat dengan Sam Lowes.

(Baca Juga : Power Mesin Triumph di Moto2 Meledak-ledak, Langkahi Honda)

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa