Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lampu Motor Dirasuki Embun, Cek Karet Sil Atau Soket Lampu Senja

Ignatius Ferdian - Kamis, 4 April 2019 | 15:20 WIB
•Pastikan lubang ventilasi enggak gampang air masuk
Wawa
•Pastikan lubang ventilasi enggak gampang air masuk

Pasalnya embun yang menumpuk dan dibiarkan terlalu lama akan membuat tingkat kecerahan lampu menjadi berkurang, atau kelihatan redup akibat terhalang oleh embun.

Padahal sebenarnya sinar lampu nyalanya normal.

Lanjut Ajib, ada beberapa hal yang jadi penyebab timbulnya embun di dalam rumah lampu.

“Pertama, mulai ringkihnya sealer atau lem karet perekat mika lampu dan reflector.

(Baca Juga : Ketahui Knalpot Akrapovic Asli Atau Palsu, Kode Produk Terdaftar Dan Garansi 2 Tahun)

Biasanya terjadi di motor yang sudah lama pakai.

Jika benar, rumah lampu harus dibuka dan direkatkan kembali,” imbuh bapak yang tugas di Astra International Building,Jl. Gaya Motor Raya, No. 8, Sunter II, Jakarta Utara.

Penyebab lain bisa melalui soket lampu senja.

Sebab di beberapa tipe motor,lampu kecil ini berada dalam satu batok lampu utama.

(Baca Juga : Vario 125 Techno CVT Getar dan Slip, Obatnya Kampas Ganda PCX 150)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Motorplus Online

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa