Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Genio Pakai Rangka eSAF, Ini Metode Pembuatnnya, Ternyata Pertama di Dunia

Panji Nugraha - Selasa, 10 September 2019 | 18:55 WIB
Honda Genio Pakai Rangka eSAF, Ini Metode Pembuatnnya, Ternyata Pertama di Dunia
Rangga
Honda Genio Pakai Rangka eSAF, Ini Metode Pembuatnnya, Ternyata Pertama di Dunia

Otomotifnet.com - Rabu (10/9) OTOMOTIF diundang melakukan factory visit ke Plant 3 milik PT Astra Honda Motor (AHM) Cikarang, Jawa Barat untuk melihat proses pembuatan rangka eSAF Honda Genio.

Pembuatan rangka eSAF (enhanced Smart Architecture Frame) menggunakan teknologi press dan laser welding.

Dari Honda motor yang ada di dunia, baru AHM yang mengadopsinya metode ini.

Prosesnya pertama-tama naterial pelat baja gulungan dipotong sesuai tipenya, yaitu rangka depan samping.

(Baca Juga: Honda Genio Meluncur di Tangerang, Tiga Hari Pameran, Laku 50 Unit)

Lembaran bajanya setebal 1,4 mm.

Kemudian dari situ pelat baja akan masuk ke mesin press yang akan membentuk dua tipe rangka, outer dan inner.

Mesin press ini menekan pelat besi dengan kekuatan 1200 ton, dan setiap 4 detik akan keluar rangka yang diinginkan.

Proses selanjutnya kedua pelat baja tersebut digabung menjadi satu melalui proses laser welding.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa