Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Harrier Diakui Mesin Badak, Penyakit Biasanya di Kaki-kaki, Ini Harga Part-nya

Ignatius Ferdian,Harun Rasyid - Senin, 6 Juli 2020 | 13:30 WIB
Ilustrasi Toyota Harrier gen 2
Batfa.com
Ilustrasi Toyota Harrier gen 2

Bengkel spesialis Toyota, Dunia Usaha Motor di BSD, Tangerang
Harun/GridOto.com
Bengkel spesialis Toyota, Dunia Usaha Motor di BSD, Tangerang

"Paling sering sih pemilik Harrier yang ke sini itu masalahnya di kaki-kaki aja, kayak sokbreker, terus juga di komponen stabilizer kayak link stabilizer, lalu rack end, komponen kaki-kaki lah pokoknya," ucap David (3/7/2020).

Soal harga komponen kaki-kaki Toyota Harrier di bengkel spesialis, berikut ini daftar harganya;

- Bushing arm: Rp 250 ribuan merek RBI
- Ball joint: Rp 350 ribuan merek Triple 5
- Long tie rod: Rp 600 ribuan sepasang (Aftermarket Jepang)
- Tie rod end: Rp 500 ribuan (Aftermarket Jepang).
- Karet stabilizer depan: Rp 150 ribuan (Aftermarket Jepang).
- Link stabilizer: Rp 700 ribuan sepasang (Aftermarket Jepang).
- Sokbereker depan: Rp 2 jutaan merek Tokico (Orisinal)
- Sokbreker belakang: Rp 2 jutaan merek Tokico (Orisinal)

Dunia Usaha Motor

Sentra Onderdil BSD, Blok C-12A, Sektor 3 Komersil, Serpong, Tangerang - 15318

Telp: (0818-977-008)

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa