Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsultasi OTOMOTIF : Suzuki Ertiga Sudah Ganti Damper Sokbreker Masih Bunyi Gluduk-Gluduk

Andhika Arthawijaya - Rabu, 12 Agustus 2020 | 21:30 WIB
Suzuki Ertiga
Dok / OTOMOTIF
Suzuki Ertiga

Coba ganti dulu part ini, toh baderolnya tidak terlalu mahal, di kisaran Rp 250 ribuan satu set (kiri dan kanan). Malah di online shop ada juga di bawah segitu.

Kemungkinan lain, bisa juga karena bushing arm depan mulai aus.

Sehingga saat arm-nya ‘main’, muncul suara oblak tadi.

Namun sebenarnya kasus ini jarang terjadi, tapi tidak menutup kemungkinan lantaran jam terbang atau usia pakai yang tinggi.

Ilustrasi rack steering sistem EPS
Masmun Sukses Motor
Ilustrasi rack steering sistem EPS

Untuk memastikan komponen mana yang bermasalah, sebaiknya lakukan pengecekan secara menyeluruh pada bagian-bagian yang tadi saya sebutkan.

Editor : Andhika Arthawijaya
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa