Setelah itu tentu saja custom bushing roda agar sesuai dengan swing arm barunya yang lebih lebar.
Untuk mendongkrak tampilan kedua sokbreker belakang diganti Ride It GP, tapi sudah di-custom oleh PJRT.
Pengereman belakang juga dibuat lebih kekinian dengan memakai model cakram.
“Kalau tromol kelihatannya kurang wah gitu. Akhirnya pakai cakram pakai Satria F150, kalipernya Sonic 150R yang posisinya dibalik, jadi posisinya di bawah custom sedikit bracket kalipernya,” urai pria ramah ini.
Editor | : | Antonius Yuliyanto |
Sumber | : | Tabloid OTOMOTIF |
KOMENTAR