Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

ECU Vespa Bisa Diremap, Performa Mesin Makin Optimal, Begini Caranya

Antonius Yuliyanto - Minggu, 15 November 2020 | 22:50 WIB
New Vespa S 125 i-get
F Yosi/otomotifnet.com
New Vespa S 125 i-get

Ia juga menambahkan, metode remap mempunyai durabilitas yang sangat aman karena tetap menggunakan komponen asli, juga mampu melakukan kontrol menyeluruh terhadap sebagian besar hal yang dibutuhkan untuk performa.

“Yang pasti ECU bawaan tidak pernah bisa tergantikan ECU aftermarket karena tujuannya berbeda."

"Kalau untuk harian dan masih mau pakai fitur-fitur standar pabrik, lebih baik remap aja, sayang kalau ganti ECU aftermarket,” wanti Dave lagi.

Namun, ternyata tidak semua ECU standar Vespa bisa diremap. ECU bawaan Vespa lansiran EFi menurut Dave tidak stabil untuk dilakukan remapping.

Untuk kasus seperti ini barulah ditawarkan dengan ECU standalone atau piggyback.

Selain proses remapping, ID Scoot juga menerima proses perbaikan ECU. Pengerjaan remapping pada Vespa memakan waktu 1 sampai 2 jam termasuk dyno.

Untuk proses remap mereka menggunakan hardware Dim Sport New Genius serta software Race Evo.

Alat ini berguna untuk mengambil dan menginput data dari dan ke ECU.

Proses remapping ECU Vespa pakai alat dari Dim Sport New Genius
Rangga/otomotifnet.com
Proses remapping ECU Vespa pakai alat dari Dim Sport New Genius

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa