Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Skema Pajak Mobil Elektrifikasi Siap Berlaku, GAIKINDO Sampaikan Pesan Ini ke Pabrikan

Ignatius Ferdian,Muhammad Rizqi Pradana - Minggu, 17 Januari 2021 | 20:45 WIB
Ilustrasi deretan mobil listrik
Carmagazine.co.uk
Ilustrasi deretan mobil listrik

Mengingat daya beli masyarakat Indonesia pada umumnya berada di kisaran Rp 300 juta ke bawah, sementara harga mobil listrik maupun elektrifikasi untuk saat ini masih di atas angka tersebut.

“Tapi bukan tidak mungkin kalau ternyata harga mobil elektrifikasi, khususnya hybrid, bisa lebih terjangkau berdasarkan regulasi yang baru. Karena konsumen Indonesia pun sudah mulai bergerak ke sana,” tukas Kukuh.

“Maka dari itu proses peralihannya tetap harus dijaga, karena bisa menjadi pintu masuk konsumen ke mobil elektrifikasi dan full electric setelahnya,” pungkasnya.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa