Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Avanza Gedor Ruko Tumbuk Calya, Berawal Terjang Supra X 125 dan Vega R, Satu Nyawa Melayang

Irsyaad Wijaya - Selasa, 2 Februari 2021 | 09:40 WIB
Toyota Avanza gedor ruko tumbuk Toyota Calya usai terjang Honda Supra X 125 dan Yamaha Vega R di Jalan Lintas Sumatera, Palembang-Muara Enim, desa Kepur, Muara Enim, Sumatera Selatan
Sripoku.com/Ardani Zuhri
Toyota Avanza gedor ruko tumbuk Toyota Calya usai terjang Honda Supra X 125 dan Yamaha Vega R di Jalan Lintas Sumatera, Palembang-Muara Enim, desa Kepur, Muara Enim, Sumatera Selatan

"Kami kejadiannya tidak terekam jelas, sebab pas kejadian kami pingsan, dan sadarnya sudah berada di Rumah Sakit setelah diselamatkan anggota PM," jelas kedua korban sambil meringis menahan sakit.

Toni Burmansyah mengatakan, hal ini adalah musibah tentu tidak semua orang menginginkannya.

Namun ia berharap pihak penabrak untuk secepatnya mengganti atau memperbaiki kerusakan tersebut sebab ruko miliknya tersebut sedang disewa orang (IWO).

Hal senada dikatakan Ketua IWO Muara Enim Nur Syamsu bahwa akibat insiden tersebut pihaknya terpaksa untuk tidak ke Sekretariat dahulu sampai diperbaiki.

Baca Juga: Toyota Avanza IndiHome Mundur Kencang, Robohkan Beton Rusunawa, Enam Motor Dilibas

Pihaknya juga berharap pengemudi Avanza memberikan ganti rugi dan memperbaiki serta mengganti seluruh kerusakannya yang terjadi.

Ketika dimonfirmasi, Kasat Lantas Polres Muara Enim, AKP Desy Ariyanti didampingi Kasatlatas Ipda Sutra Efendi membenarkan adanya lakalantas tersebut yang menyebabkan satu orang meninggal dunia dan dua luka-luka.

Sedangkan kerugian materil dua mobil, dua motor dan satu pintu besi rolling. Atas perbuatan tersebut tersangka akan dikenakan UU No 22 Tahun 2009 pasal 310 ayat 2 dan 4.

Sumber: https://sumsel.tribunnews.com/2021/02/01/kecelakaan-jalinsum-palembang-muara-enim-salip-motor-avanza-oleng-tabrak-sejumlah-pengemudi-1tewas?page=all

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa