Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Juru Parkir di Sumedang Bakal Dapat Gaji dan Asuransi, Tunggu Parkir Berlangganan Berlaku

Irsyaad Wijaya - Selasa, 2 Februari 2021 | 10:05 WIB
Ilustrasi juru parkir
Pos kupang
Ilustrasi juru parkir

Sementara untuk pengawasannya, kata Atang, sudah disiapkan petugas khusus.

Nantinya, satu petugas akan melakukan pengawasan terhadap 10 orang juru parkir yang sudah direkrut Pemkab Sumedang.

Ia mengatakan, untuk menerapkan sistem parkir berlangganan itu sudah ada 300 juru parkir dan 20 orang pengawas.

Nantinya, mereka akan dibagi ke dalam dua shift, yakni shift malam dan shift pagi.

Baca Juga: Juru Parkir di Minimarket Kerap Dikeluhkan, Termasuk Legal atau Ilegal?

"Jadi, parkir berlangganan ini harus sudah diterapkan karena demi keamanan, parkir juga sekarang disembarang tempat hingga mengganggu lalu lintas," ucap Atang.

Selain itu, kata Atang, parkir berlangganan tersebut bakal diterapkan untuk mengurangi aksi premanisme dan aksi pungutan liar di sejumlah titik Kabupaten Sumedang.

"Ketiga, masalah parkir ini tidak menentu. Tapi kalau sudah ada parkir berlangganan, akan ditata semua termasuk estetika dan etika parkir," katanya.

Sumber: https://jabar.tribunnews.com/2021/02/01/jika-parkir-berlangganan-diterapkan-juru-parkir-di-sumedang-bakal-digaji-dan-dapat-asuransi

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa