Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Carry Ludes Diserbu Api di Selokan, Ditinggal Loncat Pengemudi, Rugi 600 Liter BBM

Ignatius Ferdian - Rabu, 12 Mei 2021 | 16:10 WIB
Suzuki Carry hangus terbakar sisa rangka
TribunSolo
Suzuki Carry hangus terbakar sisa rangka

Saat dicek, Wagimin melihat mobil bagian belakang mobil sudah mengeluarkan asap.

Melihat hal tersebut, ia lompat dari mobil tersebut.

Mobil kemudian melaju sendiri dan masuk ke irigasi di pinggir sungai di lokasi kejadian.

Setelah berhasil keluar, Wagimin meminta warga untuk menghubungi Damkar terdekat yakni Sukoharjo.

Baca Juga: X-Trail Tebas BeAT, Loncat Kanan Tonjok Beruntun Beleno Hatchback, Carry dan Ertiga

Mendapat laporan tersebut, petugas damkar berangkat pukul 10.10 WIB dengan mengirimkan 1 mobil damkar yang berisi 5 personel dan tiba pukul pukul 10.15 WIB.

Petugas damkar tersebut berhasil memadamkan api di mobil sekitar pukul 10.36 WIB.

Rusdianto, salah satu petugas Damkar Sukoharjo membenarkan pihaknya mendapatkan laporan dari warga terkait kebakaran mobil tersebut.

"Tadi pagi kami mendapatkan laporan kebakaran mobil di Wonosari, Klaten," Ucap Rusdi (12/5/2021).

Baca Juga: Kijang Innova Cegat Mega Carry, Terlontar 20 Kali Tembakan, Satu Dari Tiga Orang Almarhum

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa