Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hyundai Ioniq 5 Ramah Lingkungan, Bukan Saja Karena Listrik, Tapi Ada Bahan Plastik Daur Ulang

Toncil - Kamis, 31 Maret 2022 | 21:45 WIB
Hyundai Ioniq 5 yang ramah lingkungan
toncil/Otomotifnet
Hyundai Ioniq 5 yang ramah lingkungan

“Kita olah untuk dijadikan bahan baku di mobil ini,” sebut Alfian Andre, perwakilan generasi muda di HMID.

Selain itu, bahan jok juga dari botol plastik PET yang didaur ulang.

Setiap unit Hyundai Ioniq 5 paling sedikit ada 32 botol plastik yang dipakai.

Botol-botol tersebut disterilkan terlebih dahulu, kemudian dihancurkan dan diparut menjadi serpihan.

Bahan jok HYundai Ioniq 5 juga ramah lingkungan
toncil/Otomotifnet
Bahan jok HYundai Ioniq 5 juga ramah lingkungan

Selanjutnya dicairkan untuk kemudian dipintal menjadi benang kemudian dijadikan kain pelapis anyaman.

Bukan cuma jok saja, karena detail pintu juga dari kertas HDPE yang didaur ulang.

Karena kertas, berarti punya tekstur yang ringan, sama seperti kertas tradisional di Korea.

Sayangnya, harga mobil belum ada.

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa