Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Sampai Ketipu Calo Tiket Bus, Begini Tips Menghindarinya

Ferdian - Rabu, 3 Mei 2023 | 21:30 WIB
Ilustrasi terminal bus
Azzam/Warta Kota
Ilustrasi terminal bus

Atau, jika bertemu karyawan PO dengan seragam yang resmi bisa langsung ditanyakan kepada orang tersebut.

“Kalau pada saat memasuki area terminal ada oknum yang memanggil-manggil dengan menawarkan harga tiket dari PO tertentu jangan digubris, langsung saja jalan ke loket PO, seseorang yang memanggil tanpa seragam PO bisa jadi itu adalah calo,” kata Junaedi.

Agar lebih aman, Junaedi juga menyarankan untuk membeli tiket secara non-tunai melalui website atau aplikasi resmi PO.

Atau bisa juga pakai aplikasi penjualan tiket bus online yang sudah terkenal seperti Traveloka, Redbus atau tiket.com yang lebih terpercaya.

“Jadi transaksinya bisa di rumah tinggal transfer, nanti di sini hanya untuk cek in atau boarding pass sehingga tidak usah pesan tiket lagi, itu cara yang mungkin bisa digunakan untuk mengatasi penipuan calo,” kata Junaedi.

Baca Juga: Tips Nyetir Jarak Jauh Ala Sopir Bus AKAP, Mata Dijamin Betah Melek

Sumber: https://otomotif.kompas.com/read/2023/05/03/120200315/tips-agar-terhindar-dari-calo-tiket-bus

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa