Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cegah Tensi Naik, Begini Taktik Cepat Dapat Parkiran Mobil di Mall

Irsyaad W - Sabtu, 6 Mei 2023 | 15:35 WIB
Toyota Kijang Innova, Corolla Altis dan Mitsubishi PajeroSport pelat merah terparkir sejak 2018 lalu di parkiran mall
Tribunjabar/Syarif Abdussalam
Toyota Kijang Innova, Corolla Altis dan Mitsubishi PajeroSport pelat merah terparkir sejak 2018 lalu di parkiran mall

Otomotifnet.com - Cari parkiran mobil di mall kerap bikin tensi naik.

Lama putar-putar tapi akhirnya direbut mobil orang lain.

Agar tensi tak naik, ada taktik cepat dapat parkiran mobil di mall, terutama saat akhir pekan.

Pertama, bisa datang ke mall lebih cepat.

Jam operasional mall biasanya mulai pukul 10.00 sampai 22.00.

Datang ke mall saat pagi relatif lebih sepi, sehingga bisa lebih mudah dapat parkir.

Kemudian, pilih area Ladies Parpking atau parkiran khusus wanita.

Ilustrasi parkir mobil basement
kompas.com
Ilustrasi parkir mobil basement

Jika kalian memang pengemudi wanita harus memanfaatkan fasilitas ini agar cepat memarkirkan mobil.

"Jadi, kenapa ada ladies parking? Ini menjadi salah satu strategi mall kepada pengguna parkir supaya penggunanya itu nyaman maka marketnya akan didapatkan secara tidak langsung oleh mereka,” ujar Rio Octaviano, Ketua Indonesia Parking Association belum lama ini.

Ide layanan Ladies Parking muncul juga karena pengguna mobil ke mall banyak dari kaum hawa.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa