Ngeri! Jarang Cuci Helm Ternyata Undang Penyakit, Bisa Komplikasi

Indra Aditya - Sabtu, 27 Oktober 2018 | 09:00 WIB

Ilustrasi helm kotor (Indra Aditya - )

Mencuci helm

1. Mencuci helm bisa dimulai dengan liner yang dibuka dan tak perlu obat khusus

Kalau bisa rutin minimal sebulan sekali untuk dicuci dan dijemur.

Mau pakai sabun yang ada antiseptiknya atau sabun lain ya boleh-boleh saja.

2. Sikat busa helm dengan sedikit sabun

Sikat busa helm

Tujuannya semata-mata hanya untuk menghilangkan bau apek, bakteri dan kotoran pada busa helm.

Jika helm segera akan digunakan kembali, mencucinya jangan terlalu basah agar mudah dalam proses pengeringan.

3. Perhatikan cara pengeringan busa pada helm

Sebaiknya tidak dijemur langsung di bawah sinar matahari.