Motor Matik Putaran Atasnya Nonjok, Triknya Mudah, Pakai Jurus Kerok Jalur Roller

Mohammad Nurul Hidayah,Ignatius Ferdian - Rabu, 9 September 2020 | 19:35 WIB

Umumnya mekanik menggunakan alat khusus untuk memperpanjang jalur roller (Mohammad Nurul Hidayah,Ignatius Ferdian - )

Efeknya putaran atas mesin akan lebih mengisi yang bisa berpengaruh ke peningkatan top speed.

Sebenarnya, memodifikasi jalur roller di pulley bawaan motor ini juga menjadi alternatif jika kalian tidak ingin membeli pulley aftermarket.

murah dibandingkan membeli pulley aftermarket yang ada di pasaran.

Buat kalian yang ingin meningkatkan performa mesin motor matik, bisa dicoba trik ini.