Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Anggota Polantas Lari, Dikejar Pria Marah Bawa Celurit Gara-gara Anaknya Kena Tilang

Ferdian - Jumat, 26 November 2021 | 17:00 WIB
Anggota polantas dikejar pria bawa parang
Instagram/sumselreceh
Anggota polantas dikejar pria bawa parang

Sehingga personel tersebut lari untuk menyelamatkan diri," kata Kasat Reskrim Polres Banyuasin AKP Ade Ikang Putra, lewat pesan singkat.

Beruntung Bripka Angga berhasil selamat.

Namun, Bripka Angga sempat masuk ke dalam parit dan mengalami luka lecet serta kaki terkilir.

Anggota Satreskrim Polres Banyuasin yang mendapatkan laporan tentang kejadian itu langsung melakukan penelusuran hingga menangkap Nur.

Saat diperiksa, Nur mengaku menyerang Bripka Angga karena tidak senang anaknya ditilang.

Atas aksi nekatnya, Nur telah ditetapkan sebagai tersangka dan dikenakan Pasal 335 KUH Pidana dan Pasal 212 KUH Pidana tentang tindak pidana melawan petugas Juncto Pasal 2 Undang-Undang Darurat Nomor 12 tahun 1951 tentang kepemilikan senjata tajam dengan ancaman penjara di atas lima tahun.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by satlantas polres banyuasin (@satlantasbanyuasin)

 

Sumber: https://solo.tribunnews.com/2021/11/26/detik-detik-pria-di-banyuasin-kejar-anggota-polantas-dengan-celurit-tak-terima-anaknya-ditilang?page=all

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa