Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wacana Pengaturan Jam Kerja di Jakarta Batal, Takut Ini Kejadian

Ferdian - Kamis, 1 Desember 2022 | 15:45 WIB
Ilustrasi kemacetan di Jakarta
Radityo Herdianto / GridOto.com
Ilustrasi kemacetan di Jakarta

"Jangan sampai nanti kalau dilakukan pengaturan jam kerja, distribusi jam kerja justru yang saat ini menggunakan layanan angkutan umum malah terdampak," tuturnya.

"Karena pada jam-jam tidak sibuk biasanya operator itu melakukan pengurangan headway (jarak antar armada)," sambungnya.

Hal ini pun disebutnya, bisa berpotensi menyebabkan biaya operasional angkutan umum di Jakarta membengkak.

Dampaknya pun bisa berakibat pada naiknya tarif layanan angkutan umum di ibu kota.

"Jika pengaturan jam kerja dilakukan, ini tentu akan ada biaya tambahan dari sisi operasional. Jadi, jangan justru menjadikan biaya ekonomi tinggi dari sektor transportasi," tuturnya.

Baca Juga: Populasi Motor di Indonesia 126 Juta Unit, Tertinggi Bukan DKI Jakarta

Sumber: https://jakarta.tribunnews.com/2022/12/01/pemprov-dki-beri-sinyal-batal-terapkan-aturan-jam-kerja-takut-biaya-operasional-angkutan-bengkak

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa