Geger Honda Scoopy Dapat Pelat Nomor Putih Dari Dealer, Polisi Justru Cek Kebenarannya

Irsyaad W - Rabu, 1 September 2021 | 07:00 WIB

Unggahan akun Facebook @Made Aryasa mengenai Honda Scoopy miliknya memakai pelat nomor putih (Irsyaad W - )

Tak lama, Taslim mendapat informasi bahwa pelat putih dengan tulisan hitam yang ramai di media sosial itu tidak dikeluarkan oleh Ditlantas Polda Jatim.

"Saya sudah tanya Dirlantas, katanya mereka enggak mengeluarkan," katanya.

Terakhir, pihaknya berpesan agar jajaran Ditlantas agar tetap mengacu pada aturan atau regulasi dan proses yang diatur Korlantas.

"Tidak diizinkan daerah inisiatif sendiri-sendiri," tandasnya.

Sumber: https://www.kompas.com/tren/read/2021/08/31/100500465/ramai-soal-scoopy-pakai-pelat-nomor-putih-tulisan-hitam-apakah-sudah?page=all#page2