Waspada Tiga Sensor Krusial Mobil Injeksi, Error Dikit Jadi Masalah

Irsyaad W,Abdul Aziz Masindo - Selasa, 1 November 2022 | 12:00 WIB

Mesin Toyota Avanza 1.3 (Irsyaad W,Abdul Aziz Masindo - )

2. Oxgen Sensor

Dok. OTOMOTIF
Sensor Oksigen Toyota Vios

Sensor oksigen (oxygen sensor) merupakan sensor yang berfungsi memantau emisi gas buang dan pembakaran di mesin dengan menghitung jumlah oksigen pada gas buang.

Jika bermasalah, akan membuat putaran mesin tersendat dan mudah mati.

Kerusakan pada sensor ini pun akan membuat lampu indikator check engine menyala.

Penyebab rusaknya oxygen sensor ini bervariasi, mulai penggunaan BBM tidak sesuai spesifikasi mesin.

Llau penggunaan aditif bahan bakar secara berlebihan hingga kabel sensor yang rusak akibat usia.

"Untuk mengetahuinya, bisa dicek menggunakan engine scanner atau gas analyzer," ujar Apau dari bengkel Advance Motor Sport di Arteri Kelapa Dua, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Jika rusak total, satu-satunya solusi dengan mengganti sensor oksigen.

3. TPS Sensor