Selain itu, ball joint kaki-kaki yang lemah juga bisa membuat bunyi di sekitar roda.
"Kalau biaya perbaikan ball joint juga Rp 150 ribu per titiknya, ini berlaku untuk semua mobil," terang Pakde yang bengkelnya ada di Ruko Grand Wisata, Tambun.
Tie rod mobil bisa diperbaiki
Sedangkan untuk penggantian komponen bushing arm sekitar Rp 600-700 ribu tergantung jenis mobil.
Biaya tersebut sudah termasuk spare part pengganti dan jasa bongkar pasang.
Lama pengerjaan saat mulai dibongkar sampai selesai berkitar 2-3 jam saja.
Baca Juga: Kaki-kaki Mobil Bekas Jadi Enak Lagi, Bisa Dicoba Spooring Ban