Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tarif Parkir Segera Naik 100 Persen, DPRD dan Warga Sontak Beraksi

Irsyaad Wijaya - Selasa, 26 Januari 2021 | 08:25 WIB
Ilustrasi kenaikan tarif parkir di Kota Batam, Kepulauan Riau
TribunBatam.id/Ichwan Nur Fadillah
Ilustrasi kenaikan tarif parkir di Kota Batam, Kepulauan Riau

Otomotifnet.com - Tarif parkir di kota Batam rencana segera naik 100 persen.

Sontak, rencana ini mendapat reaksi keras dari Komisi II DPRD Kota Batam dan warga.

"Saya tidak setuju atas usulan kenaikan tarif retribusi parkir tepi jalan untuk tahun ini," ujar Anggota Komisi II DPRD Kota Batam, Hendra Asman, (25/1/21).

Diakuinya dampak adanya pandemi Covid-19, kondisi ekonomi sedang terpuruk.

Baca Juga: YLKI Beri Komentar Pedas Soal Wajib Bayar Parkir di Minimarket

Dengan adanya kenaikan ini, maka memberatkan masyarakat Kota Batam.

"Jangan lagilah menambah beban masyarakat," sesal Hendra.

Sama halnya dengan Anggota komisi II DPRD Kota Batam, Udin P Sihaloho.

Menurutnya saat ini belum saatnya bagi Pemerintah Kota untuk menaikkan tarif parkir tersebut.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa