Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Polda Jabar Hapus Tilang Manual, Kalau Petugas Ngeyel Kena Sanksi

Ferdian - Jumat, 28 Oktober 2022 | 17:00 WIB
Ilustrasi razia oleh personel kepolisian.
Tribunjogja.com
Ilustrasi razia oleh personel kepolisian.

Penindakan yang akan dilakukan oleh jajaran polisi di Jawa Barat nantinya akan dilakukan secara simpatik dan edukatif.

"Akan diedukasi agar masyarakat mengerti tentang pelanggaran lalu lintas tersebut agar tidak terulang dan nanti akan berujung pada edukasi yang memperlancar arus lalu lintas, ini garis besar yang kita lakukan di Jabar," ucapnya.

Baca Juga: Bersih-bersih Polisi Hedon, Provost Gembosi dan Tilang Empat Mobil Sesama Polisi

Sumber: https://otomotif.kompas.com/read/2022/10/28/110200915/tidak-ada-tilang-manual-polda-jabar-dorong-penindakan-simpatik

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa