Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Aplikasi Perpanjang STNK Ngeselin, Mau Buka dan Registrasi Gagal Terus

Ferdian - Rabu, 7 Juni 2023 | 13:30 WIB
Ilustrasi aplikasi SIGNAL Samsat.
Tangkapan Layar samsatdigital.id
Ilustrasi aplikasi SIGNAL Samsat.

"Saya kira kalau kegagalan ini kemungkinan karena jaringan yang lemot atau terputus saat melakukan registrasi, namun di kondisi yang jaringan kuatpun, Aplikasi Signal yang mengusung tema "bisa mempermudah pembayaran pajak kendaraan bermotor tahunan ini" malah sebaliknya," kata Sugeng dalam keterangan resmi (6/6/2023).

Menurut Sugeng, rekan satu kantornya juga banyak yang mengalami permasalahan seperti itu.

Ia pun berharap pihak terkait bisa segera memperbaiki kualitas aplikasi sehingga bisa digunakan dengan baik oleh masyarakat.

Seperti diketahui Signal merupakan aplikasi untuk memudahkan masyarakat Indonesia melakukan Pengesahan STNK Tahunan, Pembayaran Pajak Kendaran Bermotor (PKB) dan Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ) secara daring dengan terbitnya dokumen digital berupa E-Pengesahan (POLRI), E-TBPKP (Bapenda Provinsi) dan E-KD (PT. Jasa Raharja).

Baca Juga: Jangan Bingung Bayar Perpanjang SIM Bisa Sampai 3 Kali Lipat, Ini Hitung-hitungannya

Sumber: https://otomotif.kompas.com/read/2023/06/06/141200515/aplikasi-signal-untuk-bayar-pajak-kendaraan-tidak-berjalan-mulus-di-jatim

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa