Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jakarta Keras, Semua Dilakukan Asal Cepat Sampai Tujuan Meski Dioleh-olehi Surat Tilang

Irsyaad W - Senin, 20 November 2023 | 08:30 WIB
Ilustrasi beberapa pemotor masih nekat melawan arus lalu lintas.
Kompas.com
Ilustrasi beberapa pemotor masih nekat melawan arus lalu lintas.

"Saya pernah lawan arus, putar balik bukan di tempat seharusnya, terobos lampu merah juga," bebernya.

"Pernah juga langgar lalu lintas di jalur yang seharusnya enggak boleh dilalui motor," terang Nina.

Sedangkan pengalaman lain dari Dimas (28), pengendara motor asal Jakarta Barat mengaku sering kali melawan arah.

Sebab, jarak u-turn atau putaran balik jalanan di Jakarta terbilang jauh.

"Ada alasannya, karena jalanan di Jakarta jaraknya agak jauh putaran baliknya. Untuk memangkas waktu, jadi butuh jalur lain, salah satunya lawan arus," sebut Dimas.

Dia kerap melanggar lalu lintas di flyover Slipi.

Alasannya, kata Dimas, untuk memangkas waktu perjalanan.

"Alasannya untuk efisiensi waktu. Selain lawan arus, saya pernah palsuin pelat nomor," jelasnya.

Pemandangan beberapa oknum pemotor menerabas trotoar di sepanjang Jalan Dewi Sartika, Jakarta Timur.
Kompas.com
Pemandangan beberapa oknum pemotor menerabas trotoar di sepanjang Jalan Dewi Sartika, Jakarta Timur.

Baca Juga: Akal Bulus Pemotor Lawan Arah, Ketemu Polisi Akting Tuntun Motor di Trotoar

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa