Pemasukan Pajak Kendaraan Bermotor di Jakarta Tembus Rp 9 T, Ini Datanya

Ferdian - Rabu, 8 Maret 2023 | 17:00 WIB

Ilustrasi pengguna kendaraan bermotor di Jakarta (Ferdian - )

Jadi memang terlihat, pajak yang didapat dari kendaraan bermotor menduduki porsi lebih besar dibandingkan dengan jenis pajak-pajak lainnya.

Dengan besarnya pendapatan pajak dari kendaraan bermotor, sangat wajar, fasilitas untuk pengendara mestinya lebih diperhatikan.

Seperti contohnya kondisi kelayakan jalan.

Untuk wilayah Jakarta, jalan berlubang kerap ditemui.

Tim redaksi beberapa waktu lalu menyusuri jalan di seputaran Gatot Soebroto dari Slipi.

Terlihat lubang yang cukup besar dengan kedalaman lebih 10 cm di tengah jalan.

Berharap, besarnya data yang dikumpulkan dari pengendara bisa dikembalikan ke pengguna jalan berupa fasilitas jalan yang layak.

Baca Juga: Penghapusan Data STNK Telat Pajak Berlaku Tahun Ini, Ini Aturan Mainnya

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223720092/ini-besarnya-pemasukan-pajak-dari-kendaraan-bermotor-di-jakarta?page=all