Tarif Ojek Online Diubah Lagi Akhir Juni 2019, Turun Karena Alasan Ini

Irsyaad Wijaya - Selasa, 11 Juni 2019 | 12:00 WIB

Dibalik suka duka 10 driver ojek online ini akhirnya terbayar dengan menyandang gelar 'Juara Partner Go - Food' (Irsyaad Wijaya - )

Budi menyebut, perubahan tarif ini akan berlaku paling tidak akhir Juni.

Regulasi ini akan bersamaan dengan dikeluarkannya aturan terkait diskon ojol.

Kata Budi, aturan terkait diskon ojol dan perubahan tarif ini sedang dalam tahap finalisasi.

"Aturan (diskon ojol) minggu ini mau di bahas, kan butuh ke Kemkumham butuh harmonisasi, 1 minggu-2 minggu ke depan. Akhir Juni sudah selesai," tutur Budi.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kemenhub Akan Kembali Mengubah Tarif Ojek Online, Ini Alasannya